Cara Memasang Alexa Toolbar

Cara Memasang Alexa Toolbar inilah topik yang akan saya bahas pada posting kali ini. ini merupakan Tips untuk anda yang ingin meningkatkan Rank Alexa blog anda. Tips ini banyak dilakukan oleh para blogger. Adapun fitur dari Alexa Toolbar ini ialah sebagai berikut:
  1. Alexa Traffic Rank
  2. Related Rank
  3. Website Reviews
  4. Dll
Selai fitur di atas Alexa Toolbar juga memiliki beberapa fitur di antaranya Login to Facebook dan Gmail. Untuk Gmail anda tidak perlu login lagi, karena setiap anda login ke blogger maka secara otomatis anda juga sudah login ke akun Gmail anda, dengan begitu anda dapat dengan mudah memantau setiap ada email masuk. Jika anda berkeinginan untuk menggunakan Alexa Toolbar berikut langkah-langkahnya.


  1. Buka Alamat http://www.alexa.com/toolbar
  2. Klik " Install Alexa Toolbar"
  3. Kemudian Klik " Accept and Install
Dengan mengikuti langkah-langkah diatas, maka anda telah menggunakan Alexa Toolbar pada Browser anda.

3 Comments:

  1. kebetulan sy sudah pasang, dengan memasang toolbar alexa akan memudahkan kita untuk melihat rangking alexa kita sendiri dan punya blog lain, nice share

    BalasHapus
    Balasan
    1. Sip..Betu ..betul..betul...................

      Hapus